Ada Paratha, Ini 5 Kuliner Legendaris India yang Menarik untuk Dicoba

Ericha Fernanda - Kamis, 17 Maret 2022
Kuliner legendaris India.
Kuliner legendaris India. Sundaemorning

Parapuan.co - Masakan India terkenal dengan penggunaan berbagai rempah-rempah, serta cita rasa dan aroma yang tajam.

Campuran rempah-rempah pada masakan India sering menggunakan lebih dari 5 bumbu yang berbeda, terkadang 10 atau lebih.

Rempahnya termasuk cabai rawit, biji sawi hitam, jinten, kunyit, fenugreek, jahe, bawang putih, kapulaga, cengkeh, ketumbar, kayu manis, pala, safron, bawang bombai, dan lain-lain.

Ada lagi bumbu khas India, yaitu Garam Masala, yang merupakan campuran rempah-rempah racikan untuk masakan India.

"Kuliner India itu identik dengan rempah-rempah yang terlalu kuat dan baunya kencang," ujar Yohan Andrean Suryadinata selaku Co-founder Accha, dalam konferensi pers #AcchainHangry, Kamis (17/3/2022).

"Salah satu ciri khas masakan India itu menggunakan ghee oil, yaitu minyak samin yang terbuat dari mentega dari lemak hewani yang dimurnikan," imbuhnya.

Agar Kawan Puan lebih mengenal apa saja kuliner legendaris khas India, simak informasi yang dilansir dari The Spruce Eats berikut ini.

1. Tandoori Chicken

Tandoori Chicken
Tandoori Chicken LindasPhotography

Baca Juga: Ada Pangsit Manis! Ini 5 Makanan Penutup yang Populer di India



REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja