3 Kesalahan yang Perlu Dihindari Saat Mencuci Handuk, Apa Saja?

Saras Bening Sumunar - Minggu, 20 Maret 2022
Kesalahan yang sering dilakukan saat mencuci handuk
Kesalahan yang sering dilakukan saat mencuci handuk Pixabay

Parapuan.co - Handuk dengan kualitas baik akan nyaman digunakan.

Terlebih saat Kawan Puan gunakan untuk mengeringkan tubuh setelah mandi.

Namun jangan salah, handuk memerlukan perawatan yang tepat agar tetap awet dan terhindar dari berbagai masalah seperti bau tak sedap.

Inilah alasan mengapa Kawan Puan harus rutin mencuci handuk.

Jika tidak dicuci secara rutin, handuk akan menjadi lembap dan menjadi tempat sempurna untuk mikroba seperti virus, jamur, dan bakteri.

Kondisi inilah yang membuat handuk memiliki bau tak sedap

Meski demikian, Kawan Puan tidak bisa begitu saja mencuci handuk.

Ada beberapa kesalahan yang kerap dilakukan orang-orang saat mencuci handuk.

Melansir dari Kompas.com, berikut beberapa kesalahan yang kerap dilakukan saat mencuci handuk seperti:

Baca Juga: Simak, 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan Saat Mencuci Handuk!



REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?