BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Ciri Pembohong dalam Hubungan hingga Tips Agar Lilin Tidak Cepat Meleleh

Kinanti Nuke Mahardini - Selasa, 29 Maret 2022
Ilustrasi selingkuh
Ilustrasi selingkuh foto: freepik.com

Parapuan.co - Dalam hubungan, ada beberapa hal yang tidak boleh diabaikan. 

Salah satunya, kebohongan yang dilakukan oleh pasangan. Ciri pembohong harus diketahui karena bila dibiarkan, hal tersebut berdampak pada hubungan jangka panjang.

Selain ciri pembohong dalam hubungan, kesehatan mental anak juga harus diperhatikan. 

Ada beberapa alasan penting mengapa kesehatan mental anak harus diperhatikan. 

Terakhir bagi Kawan Puan yang masih menggunakan Lilin di saat tertentu, ada beberapa tips agar lilin tidak cepat meleleh. 

Selengkapnya berita terpopuler PARAPUAN mulai dari ciri pembohong dalam hubungan hingga cara agar lilin tidak cepat meleleh. 

1. 4 Ciri Pembohong yang Tidak Boleh Diabaikan dalam Hubungan, Apa Saja?

Fondasi keberhasilan hubungan salah satunya adalah rasa saling percaya antara kamu dan pasanganmu.

Pasalnya, perilaku bohong yang dilakukan secara terus-menerus tanpa perbaikan bisa jadi tanda bahaya dalam hubungan.

Baca Juga: Hadirkan Ratusan Vendor, Pameran Pernikahan IIWF 2022 Sukses Digelar secara Hybrid



REKOMENDASI HARI INI

Bebas Jeratan Utang Pinjaman Online bersama BISALUNAS, Ini Layanannya!