Parapuan.co - Puasa selama bulan Ramadan tidak hanya menahan haus dan lapar, melainkan ada napsu yang harus dikendalikan.
Bagi yang menjalankan puasa Ramadan, hubungan suami istri juga diatur dalam hukum islam.
Selain itu, kita sebagai orang tua juga wajib tahu bahwa bayi tidak mengungkapkan kasih sayangnya melalui ucapan.
Ada beberapa cara yang bayi lakukan untuk mengungkapkan kasih sayang mereka.
Terakhir, ada 3 tempat terbaik untuk meletakkan tempat sampah agar kondisi rumah tetap bersih.
Mulai dari hukum berhubungan suami istri saat puasa hingga tempat terbaik meletakkan tempat sampah, berikut berita terpopuler Love and Life PARAPUAN 8 April 2022:
1. Bolehkah Melakukan Hubungan Suami Istri Saat Puasa? Begini Hukumnya
Selama Ramadan, pasutri harus mempertimbangkan kembali saat akan melakukan hubungan suami istri.
Sebagaimana diketahui, selama puasa di bulan Ramadan umat muslim tak hanya menahan haus dan lapar, melainkan juga menahawa hawa nafsu.
Baca Juga: Gandeng SuperMom Indonesia, Puan Talks Akan Bahas Tips Menjadi Orang Tua Dambaan Anak