Antara Spatula Silikon dan Kayu, Mana yang Lebih Baik untuk Memasak?

Saras Bening Sumunar - Jumat, 8 April 2022
Pilihan antara spatula silikon dan spatula kayu
Pilihan antara spatula silikon dan spatula kayu Pexels/Kamaji Ogino

Parapuan.co - Spatula merupakan peralatan masak yang penting dalam proses memasak.

Bagaimana tidak, spatula akan mempermudah Kawan Puan untuk membalik atau menumis makanan.

Bahkan kini sudah banyak jenis spatula yang tersedia di pasaran, mulai dari material logam, plastik, kayu, hingga silikon.

Adapun dua jenis spatula yang awet digunakan adalah jenis spatula kayu dan silikon.

Spatula kayu dinilai awet dan tidak mudah menghantarkan panas.

Sementara spatula silikon memiliki berbagai pilihan warna yang dapat mempercantik tampilan dapur dan juga tidak mudah menghantarkan panas.

Lantas mana yang lebih baik antara spatula silikon dan spatula kayu?

Kelebihan Spatula Silikon

Menyadur dari laman Kompas.comspatula silikon merupakan  alternatif terbaik dari alat masak plastik.

Baca Juga: Kenali Berbagai Jenis Spatula, Fungsi dan Keunggulannya Masing-Masing



REKOMENDASI HARI INI

Antara Spatula Silikon dan Kayu, Mana yang Lebih Baik untuk Memasak?