Rekomendasi Tayangan Netflix untuk Temani Ramadan, Cari Inspirasi Makan hingga Liburan Virtual

Rizka Rachmania - Rabu, 13 April 2022
Rekomendasi tayangan Netflix untuk cari inspirasi makanan hingga jalan-jalan virtual di bulan Ramadan.
Rekomendasi tayangan Netflix untuk cari inspirasi makanan hingga jalan-jalan virtual di bulan Ramadan. Netflix

Parapuan.co - Buat Kawan Puan yang bingung bulan Ramadan enaknya nonton apa, PARAPUAN sudah kumpulkan deretan rekomendasi tayangan Netflix untuk menemanimu.

Tayangan Netflix ini akan menemani setiap momen bulan Ramadan kamu, mulai dari cari inspirasi menu buka dan sahur, hingga jalan-jalan virtual.

Rekomendasi tayangan Netflix ini bisa jadi hiburan dan pembunuh bosan Kawan Puan yang selama bulan Ramadan tidak memiliki banyak agenda.

Sambil menunggu momen mudik Lebaran tiba untuk bisa berkumpul bersama dengan keluarga, yuk, hibur diri kamu dengan rekomendasi tayangan Netflix untuk bulan Ramadan berikut.

Cek daftarnya berikut ini, ya!

1. Berkumpul bersama keluarga

ALI & RATU RATU QUEENS Cr. RADITYA BRAMANTYA/NETFLIX © 2021
ALI & RATU RATU QUEENS Cr. RADITYA BRAMANTYA/NETFLIX © 2021 RADITYA BRAMANTYA/NETFLIX

Kalau Kawan Puan sedang kangen dengan momen kumpul bareng keluarga di bulan Ramadan tapi ternyata belum bisa, kamu bisa nonton dulu berbagai tayangan Netflix tentang keluarga.

Ada The Adam Project yang mengisahkan pendaratan darurat seorang pilot tempur di tahun 2022.

Baca Juga: Ada Lorong Waktu, Ini 5 Serial Indonesia Ikonik Bulan Ramadan Zaman Dulu

Sumber: Netflix
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Tersedia Berbagai Bidang, 20 Ide Side Hustle yang Bisa Menambah Penghasilan