Parapuan.co - Kawan Puan, makeup remover merupakan salah satu produk kecantikan esensial yang enggak boleh dilewatkan untuk merawat wajah.
Betapa tidak, ternyata skincare ini memiliki ragam jenis yang cukup banyak dan masing-masing jenis makeup remover punya kelebihan, lho.
Seperti yang kita ketahui, produk tersebut memiliki fungsi membersihkan riasan wajah sebelum menggunakan facial wash.
Nah, kali ini PARAPUAN telah merangkum perbedaan 5 jenis makeup remover, seperti dikutip dari Stylo.ID.
Ada apa saja? Yuk, simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Micellar water merupakan pembersih makeup yang paling umum digunakan.
Pasalnya, produk kecantikan ini terdiri dari berbagai varian, sehingga bisa disesuaikan dengan jenis kulit kita.
Baca Juga: Jangan Salah Pakai, Ini 5 Jenis Make Up Remover Sesuai Jenis Kulit