Ingin Omzet Penjualan Naik Jelang Hari Raya Lebaran, Lakukan 4 Cara Ini

Firdhayanti - Sabtu, 23 April 2022
Cara meningkatkan omzet penjualan menjelang Lebaran.
Cara meningkatkan omzet penjualan menjelang Lebaran. NicolasMcComber

Parapuan.co - Kawan Puan, adanya bulan Ramadan kerap kali memengaruhi penjualan bisnis. 

Hal ini tentu tidak bisa dilepaskan dari omzet penjualan

Apalagi jika sudah mendekati atau menjelang Hari Raya Lebaran. 

Terdapat perubahan perilaku konsumen pada saat-saat mendekati hari besar yang ditunggu-tunggu umat muslim di seluruh dunia tersebut.

Hal ini kerap dimanfaatkan para pelaku bisnis untuk mengadakan berbagai program diskon untuk memaksimalkan keuntungan. 

Untuk para pelaku Usaha Kecil, Mikro, dan Menengah (UMKM) bisa membuat strategi yang tepat jika ingin meningkatkan omzet. 

Sebagaimana melansir Kompas.com, Founder Dekayu, Yaniar Fernanda membeberkan 4 tips yang bisa dilakukan oleh UMKM ketika ingin meningkatkan omzet di moment hari Raya Lebaran.

1. Buat Rencana Jauh-Jauh Hari 

Yaniar pertama menyebutkan soal membuat planing jauh-jauh hari sebelumnya.

Baca Juga: 3 Tips Memulai Usaha Bulk Store yang Ramah Lingkungan Menurut Ahlinya

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!