Usai Lakukan Operasi Caesar? Hindari Dulu 5 Posisi Ini Saat Berhubungan Suami Istri

Ratu Monita - Sabtu, 30 April 2022
Posisi hubungan suami istri yang tidak boleh dilakukan usai operasi caesar.
Posisi hubungan suami istri yang tidak boleh dilakukan usai operasi caesar. FangXiaNuo

Parapuan.co - Operasi caesar termasuk pembedahan besar yang harus diperhatikan setelah melakukannya.

Termasuk saat melakukan hubungan suami istri, kita harus berhati-hati karena luka bekas operasi caesar bisa jadi belum pulih sepenuhnya. 

Pendarahan vagina dan keadaan emosional diri sendiri mungkin terjadi dan hal tersebut harus diperhatikan. 

Kondisi ini pun membuat perempuan merasa tidak nyaman saat melakukan hubungan suami istri. 

Oleh karena itu, hindari posisi hubungan seksual berikut usai operasi caesar seperti dilansir dari laman Nova.id.

1. Bersandar di Dinding

Membayangkan posisi hubungan intim memang menarik, namun tidak dianjurkan untuk dipraktikkan jika kamu usai operasi caesar. 

Pasalnya, posisi ini akan bisa membuat perut terasa sakit.

2. Misionaris

Baca Juga: Demi Kesehatan, Begini Cara Membersihkan Sikat Gigi setelah Digunakan