Tak Perlu Repot, Ternyata Begini Cara Mencuci Sarung Bean Bag

Saras Bening Sumunar - Selasa, 3 Mei 2022
Mencuci sarung bean bag
Mencuci sarung bean bag Freepik

Parapuan.co Bean bag menjadi pilihan yang tepat jika Kawan Puan ingin bersantai di teras atau di taman rumah.

Bean bag merupakan tempat duduk tanpa kaki yang di dalamnya berisikan butiran styrofoam.

Inilah alasan mengapa bean bag tetap empuk dan tidak kempis saat digunakan.

Sama dengan bantal sofa, bean bag juga perlu dilapisi sarung untuk mencegahnya kotor atau terkena noda.

Dikutip dari laman The Sprucebegini langkah tepat mencuci sarung bean bag.

Membersihkan sarung bean bag

Sama dengan tempat duduk lainnya, bean bag perlu dibersihkan secara rutin.

Frekuensi pembersihan bergantung pada jumlah penggunaan, apakah memiliki hewan peliharaan atau tidak, dan material sarungnya.

Paling penting bean bag harus segera dibersihkan setelah terkena tumpahan makanan, minuman, dan noda lainnya.

Baca Juga: Wujudkan Ruang Tamu yang Nyaman dan Menarik dengan 3 Furnitur Ini!

Sumber: The Spruce
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Lebih dari Kompetisi, Indonesia Women Half Marathon Jadi Ajang Pemberdayaan Perempuan