Ini 7 Fakta Menarik Tas Longchamp Le Pliage yang Ikonik hingga Kini

Intan Setiawanty - Diperbaharui Jumat, 27 Januari 2023
Fakta menaarik tas Longchamp Le Pliage.
Fakta menaarik tas Longchamp Le Pliage. firstclasse.com

Parapuan.co - Salah satu brand tas yang populer di kalangan perempuan adalah Longchamp

Adapun salah satu koleksi tas andalan dari Longchamp adalah Le Pliage Bag.

Selain menawarkan model unik, Longchamp Le Pliage juga menjadi tas langganan para selebritas papan atas dunia. 

Longchamp sendiri merupakan perusahaan produk kulit mewah Prancis, yang didirikan di Paris pada 1948 oleh Jean Cassegrain.

Dengan usianya yang tahun ini mencapai 25 tahun, brand Longchamp ternyata meyimpan fakta unik nan menarik di dalamnya, khususnya untuk Le Pliage Bag.

Melansir dari First Class, berikut tujuh fakta menarik yang jarang diketahui tentang tas Longchamp Le Pliage:

1. Le Pliage dalam Bahasa Prancis yang Memiliki Arti Melipat

Nama yang kini menjadi ikon brand Longchamp berasal dari kata kerja bahasa Prancis "le pliage", yang berarti "to fold" atau melipat.

Lipatan ini merujuk pada bentuk tasnya yang menyerupai trapesium khas, seperti amplop.

Baca Juga: Viral di TikTok Zoe Gabriel Kunjungi Kantor Charles & Keith, Ini Sejarah Brand Tas asal Singapura

Sumber: firstclasse.com.my
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat