BERITA TERPOPULER TRENDING TOPIC: Viral Orang Main Sepatu Roda hingga Postingan Kim Seon Ho

Linda Fitria - Selasa, 10 Mei 2022
Ilustrasi orang bermain sepatu roda
Ilustrasi orang bermain sepatu roda djedzura

Parapuan.co - Sederet berita menjadi topik yang banyak dicari di kanal Trending Topic, Selasa (10/5/2022).

Mulai dari viral orang main sepatu roda di jalan raya, hingga kemunculan Kim Seon Ho di Instagram.

Tak hanya itu, ada juga soal jadwal Piala Thomas dan Uber 2022. Yuk simak lengkapnya.

1. Viral di Twitter Orang Main Sepatu Roda di Jalan Raya, Wagub DKI Jakarta Beri Imbauan

Viral di Twitter video sekumpulan orang bermain sepatu roda di jalan raya Jakarta.

Video itu diunggah oleh sebuah akun Twitter @pativ7 pada hari Minggu, (8/5/2022).

Dalam video terlihat sekumpulan orang bermain sepatu roda hingga ke tengah jalan raya.

Orang yang bermain sepatu roda itu dalam jumlah banyak, terlihat seperti berada dalam satu rombongan.

Mereka berbaris memanjang ke belakang dan memacu sepatu roda dengan kecepatan lumayan kencang.

Baca Juga: Sempat Dirawat, Anak 7 Tahun di Tulungagung Meninggal Diduga Hepatitis Akut

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Simak, 4 Tantangan Bisnis Kecil di Tengah Kenaikan PPN 12 Persen