Seperti Hailey Bieber, Ini Rekomendasi Makeup Item untuk Glazed Donut Skin

Arintya - Minggu, 15 Mei 2022
Rekomendasi makeup item untuk glazed donut skin ala Hailey Bieber
Rekomendasi makeup item untuk glazed donut skin ala Hailey Bieber Instagram/Hailey Bieber

Parapuan.coGlazed donut skin menjadi salah satu tren kecantikan yang tengah diminati beauty enthusiast saat ini.

Tren kecantikan satu ini awalnya dipopulerkan oleh Hailey Bieber, melalui unggahan di akun Instagramnya beberapa waktu lalu.

Mengutip dari Glamour, glazed donut skin merupakan tampilan kulit yang glowing dan memberikan efek awet muda.

Glazed look biasanya merupakan simbol kulit awet muda. Para generasi muda benar-benar merangkul glazed look dengan tampilan kulit yang mengkilap,” ungkap Jamie Greenberg, MUA kenamaan pada Glamour.

Kawan Puan ingin coba tren kecantikan ini dan mendapatkan look yang glowing serta awet muda?

Berikut berbagai rekomendasi makeup item di bawah Rp100 ribu yang bisa kamu coba, semuanya bisa didapatkan di Tokopedia ya!

1. Pixy Make It Glow Techno Fixed Matte Primer

Glazed donut skin - Primer
Glazed donut skin - Primer Tokopedia/PIXY

Makeup item pertama yang kamu butuhkan untuk mendapatkan look satu ini adalah primer.

Baca Juga: Mengenal Glazed Donut Skin, Tren Kecantikan yang Dipopulerkan Hailey Bieber

Sumber: lorealparisusa.com,Glamour
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Panduan Membandingkan Harga Online dan Offline Saat Berbelanja, Lebih Hemat Mana?