BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Perawatan Dermaroller hingga Baju Kondangan Couple

Citra Narada Putri - Jumat, 10 Juni 2022
Berita terpopuler fashion dan beauty.
Berita terpopuler fashion dan beauty. Valerii Apetroaiei

Parapuan.co - Ada tiga topik menarik yang masuk dalam daftar Berita Terpopuler Fahsion & Beauty hari ini.

Mulai dari mengenal perawatan dermaroller hingga gaya Olivia Rodrigo di MTV Movie & TV Awards 2022. 

Ada pula tentang rekomendasi baju kondangan Couple di Shopee, yang masih ramai diperbincangkan.

Ini dia tiga berita terpopuler fashion dan beauty yang menarik untuk diulas.

1. Mengenal Dermaroller, Perawatan Kulit untuk Bantu Atasi Jerawat Membandel

Kawan Puan, pernah dengar istilah dermaroller sebagai salah satu metode perawatan kecantikan?

Secara sederhana, dermaroller merupakan perawatan untuk membantu mengatasi jerawat, bekas jerawat, dan flek hitam. 

Metode perawatan kecantikan ini bahkan dinilai paling ampuh dalam menghilangkan noda bekas jerawat. 

Untuk mengetahui lebih lengkapnya, berikut ulasan mengenai dermaroller dengan klik tautan berikut ini.

Baca Juga: Bukannya Bikin Mulus, Ini Kesalahan Pakai Peel Off Mask yang Buat Kulit Bermasalah



REKOMENDASI HARI INI

BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Perawatan Dermaroller hingga Baju Kondangan Couple