4 Fase Karier Konten Kreator dan Cara Bangkit Lagi Usai Masa Kejatuhan

Arintha Widya - Selasa, 21 Juni 2022
ilustrasi konten kreator
ilustrasi konten kreator foto: freepik.com (free resources)

Parapuan.co - Kawan Puan, menjadi konten kreator tidaklah mudah di tengah banyaknya pesaing seperti sekarang.

Bukan hanya harus membuat konten yang kreatif dan berbeda, konten kreator mesti punya mental baja jika ingin terus bersaing.

Tak jarang, mental yang belum kuat membuat para konten kreator menyerah di tengah-tengah karier yang baru dirintis.

Bahkan, ada pula yang pamit pada para penggemar lantaran mengalami masa-masa jatuh dari puncak kejayaan.

Rupanya, setiap konten kreator bakal mengalami hal-hal seperti berjaya, kekurangan ide, hingga tiba-tiba berhenti.

Menurut konten kreator Victoria Wong melalui akun Instagram, pembuat konten umumnya mengalami empat fase karier.

Apa saja? Berikut empat fase karier yang biasanya dialami konten kreator!

1. Masa merintis karier

Pertama, yaitu masa merintis di mana konten kreator baru masih berusaha membangun followers.

Baca Juga: Konten Kreator Wajib Tahu, Ini Kunci Podcast Jadi Tren Selama Pandemi

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Han So Hee Bakal Sapa Penggemar Lewat Fan Meeting di Jakarta 2025