5 Rekomendasi Aksesoris ala Cewek Mamba agar Penampilan Makin Kece

Ratu Monita - Sabtu, 25 Juni 2022
Aksesoris untuk cewek mamba.
Aksesoris untuk cewek mamba. Kolase foto dari Adorable Project & Nubuk Bag.

Parapuan.co - Beberapa tahun terakhir, TikTok menjadi salah satu media sosial yang menghadirkan beragam tren menarik. 

Mulai dari tren skincare viral hingga kini yang terbaru tren fashion perempuan dengan istilah yang unik. 

Kawan Puan belakangan ini pasti kerap mendengar istilah cewek mamba, cewek kue, dan cewek bumi. 

Istilah tren fashion tersebut dipopulerkan oleh pengguna TikTok dengan nama @javamassie.

Salah satu yang ia populerkan ialah cewek mamba, istilah tersebut ditujukan untuk perempuan yang gemar menggunakan outfit simpel yang didominasi warna hitam.

Dalam video yang diunggahnya, @javamassie juga menyampaikan bahwa cewek mamba pada umumnya suka menggunakan tas hitam dan juga sepatu boots hitam.

Diketahui, asal usul dari kata “Mamba” ini diambil dari salah satu lagu girl group asal Korea aespa yaitu Black Mamba.

Nah, buat kamu yang merasa termasuk cewek mamba, berikut rekomendasi aksesoris yang tepat untuk melengkapi penampilan kamu. 

1. Boots hitam 

Baca Juga: Viral di TikTok, Ini Rekomendasi Outfit Serba Hitam ala Cewek Mamba

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

12 Cara Mengurangi Stres dan Mendapatkan Lebih Banyak Waktu Luang