BERITA TERPOPULER WELLNESS: 4 Cara Mengatasi Sembelit karena Kebanyakan Makan Daging hingga Syarat Naik Pesawat Terbaru untuk Rute Domestik

Maharani Kusuma Daruwati - Selasa, 12 Juli 2022
Cara mengatasi sembelit
Cara mengatasi sembelit Freepik

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Selasa (12/7/2022).

Mulai dari cara mengatasi sembelit karena makan daging terlalu banyak.

Hingga syarat naik pesawat terbaru untuk rute domestik.

1. Catat, 4 Cara Mengatasi Sembelit karena Kebanyakan Makan Daging

Salah satu masalah kesehatan yang kerap dijumpai pada momen Hari Raya Iduladha adalah sembelit karena kebanyakan makan daging.

Hal ini karena daging merah, baik sapi atau kambing, memiliki kandungan zat besi yang tinggi, serat protein yang keras, dan lemak yang sulit dicerna.

Minimnya serat pada daging merah mengakibatkan feses keras dan meningkatkan potensi sembelit.

Selain feses keras atau kecil, gejala sembelit termasuk kesulitan buang air besar, perut kembung, dan anus terasa tertekan. Ada beberapa cara mengatasi sembelit karena kebanyakan makan daging. Yuk, simak!

Baca selengkapnya di sini >>

Baca Juga: Ketahui Penyebab, Tanda, dan Cara Penanganan Kucing Sembelit Akut!



REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Bank BCA Buka Pinjol Tanpa Agunan, Begini Faktanya