3 Hal yang Perlu Dilakukan saat Rumah Diterjang Banjir, Segera Evakuasi Diri

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 16 Juli 2022
Hal yang harus dilakukan saat banjir
Hal yang harus dilakukan saat banjir syahrir maulana

Parapuan.co - Sejumlah kecamatan di Kabupaten Garut menjadi korban banjir bandang.

Karena peristiwa ini, banyak warga yang harus mengungsi karena tempat tinggal mereka tenggelam banjir.

Bencana banjir bandang terjadi usai hujan deras yang mengguyur Kabupaten Garut pada Jumat (15/7/2022).

Karena itu, dua kecamatan yakni Garut Kota dan Tarogong terdampak banjir bandang yang paling parah.

Berangkat dari peristiwa ini, timbul pertanyaan terkait apa yang harus kamu lakukan saat mengalami musibah banjir bandang.

Mengutip dari Kompas.com, ini yang perlu kamu lakukan ketika rumah diterjang banjir.

1. Matikan Sumber Listrik

Sistem aliran listrik yang tidak dimatikan dapat berbahaya saat musibah banjir.

Pasalnya, aliran listrik dapat mengalir melalui alir dan menyerang orang disekitarnya.

Baca Juga: Banjir Hari Ini Terjadi di Garut, Hujan Sepanjang Malam Sebabkan Sungai Cimanuk Meluap



REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!