Selain untuk Kulit, Ini 7 Kandungan Skincare yang Baik untuk Perawatan Rambut

Ratu Monita - Jumat, 5 Agustus 2022
Kandungan skincare yang baik untuk perawatan rambut.
Kandungan skincare yang baik untuk perawatan rambut. Prostock-Studio

Parapuan.co - Baik kulit maupun rambut, sama-sama membutuhkan perawatan khusus untuk menjaganya tetap sehat dan tampil berkilau. 

Untuk itu terdapat sejumlah rangkaian produk skincare dan hair care dengan kandungan yang beragam. 

Tapi tahukah Kawan Puan, ternyata sejumlah kandungan yang biasanya ditemukan pada produk skincare juga memiliki manfaat yang baik untuk rambut, loh. 

Nah, kali ini PARAPUAN akan membahas sederet kandungan skincare yang bermanfaat baik untuk rambut seperti dilansir dari laman Who What Wear pada Jumat (5/8/2022).

1. Lactic acid

Kandungan lactic acid sangat cocok buat Kawan Puan yang memiliki kulit kepala rentan berminyak. 

Produksi sebum yang berlebihan ditambah dengan adanya kotoran yang menumpuk dapat berdampak buruk pada rambut.

Masalah rambut yang satu ini dapat diatasi dengan kandungan lactic acid dengan membantu mengangkat segala jenis kotoran yang menempel di kulit kepala dengan lembut.

2. Hyaluronic acid

Baca Juga: Cegah Kerusakan, Ini 5 Produk Hair Care Wajib untuk Rambut yang Diwarnai

Sumber: Who What Wear
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru