4 Karakter Perempuan di Film Pengabdi Setan 2: Communion, Ratu Felisha Diteror Hantu

Alessandra Langit - Sabtu, 6 Agustus 2022
Karakter perempuan di Pengabdi Setan 2: Communion.
Karakter perempuan di Pengabdi Setan 2: Communion. Instagram/All About Felisha

Parapuan.co - Kawan Puan, karakter perempuan di film Pengabdi Setan 2: Communion menjadi daya tarik tersendiri film horor ini.

Film Pengabdi Setan 2: Communion kini sedang tayang di seluruh bioskop Indonesia dan menjadi topik viral di media sosial.

Karakter perempuan di film Pengabdi Setan 2: Communion ini dinilai netizen sangatlah ikonik, mulai dari tokoh utama hingga hantu terseram.

Di film ini, sutradara Joko Anwar juga mengenalkan sosok perempuan baru penghuni rumah susun yang menjadi latar film penuh teror ini.

Buat Kawan Puan yang penasaran, yuk kita simak para perempuan yang hadir di film Pengabdi Setan 2: Communion ini!

1. Rini

Karakter Perempuan di Film Pengabdi Setan 2: Communion: Rini
Karakter Perempuan di Film Pengabdi Setan 2: Communion: Rini IMDb

Artis ternama Tara Basro memerankan karakter Rini semenjak film pertama Pengabdi Setan (2017).

Rini adalah tokoh perempuan utama dalam film Pengabdi Setan 2: Communion dan menjadi salah satu pusat cerita.

Baca Juga: Terinspirasi dari Kain Kafan, Tara Basro Tampil Dramatis di Premier Pengabdi Setan 2: Communion

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!