Dukung UMKM, Fitur Shopee Pilih Lokal Diperbaharui dan Hadirkan Pelatihan Khusus

Firdhayanti - Rabu, 10 Agustus 2022
Peluncuran pembaruan fitur Shopee Pilih Lokal.
Peluncuran pembaruan fitur Shopee Pilih Lokal. Shopee

Parapuan.co - Berbagai cara dapat dilakukan pelaku usaha untuk mengembangkan usaha. 

Terlebih dengan perkembangan teknologi saat ini, digitalisasi di bidang usaha dapat memberikan dampak signifikan pada usaha yang dilakoni. 

Berbagai kemudahan yang ditawarkan teknologi tersebut dapat membuat usaha berkembang. 

Saat ini, berbagai pelatihan dapat diikuti untuk menambah ilmu seputar strategi penjualan

Tak sampai di situ saja, teknologi juga bisa membuat Kawan Puan mendapatkan lebih banyak penjualan. 

Salah satu e-commerce di Indonesia, Shopee, turut menghadirkan pembaruan bagi fitur Shopee Pilih Lokal

Selain memperbaharui logo, Shopee juga memberikan kemudahan untuk mengakses program pelatihan dan pendampingan ekspor untuk mengembangkan produk dari para pelaku usaha. 

Pembeli produk lokal juga akan dimudahkan dalam mencari produk terbaik dengan berbagai penawaran menarik. 

Head of Marketing Growth Shopee Indonesia, Monica Vionna, menegaskan komitmen Shopee dalam memberikan dukungan nyata terhadap pengusaha lokal.

Baca Juga: 5 Cara Memaksimalkan Teknologi untuk Garis Bisnis Agar Lebih Efisien

Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Dobrak Stigma, Logina Salah Kontestan Pertama Miss Universe dengan Vitiligo dan Status Ibu