Masih Berlangsung di Sarinah, Ini 4 Tips Datang ke Pameran Arsip dan Mobil Kepresidenan

Anna Maria Anggita - Kamis, 18 Agustus 2022
Pameran Arsip dan Mobil Kepresidenan di Gedung Sarinah yang berlangsung pada 13 -22 Agustus 2022
Pameran Arsip dan Mobil Kepresidenan di Gedung Sarinah yang berlangsung pada 13 -22 Agustus 2022 Antara Foto

Parapuan.co - Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) mengadakan Pameran Arsip dan Mobil Kepresidenan di Gedung Sarinah, Jakarta Pusat.

Pameran ini berlangsung dari tanggal 13 Agustus hingga 22 Agustus 2022, jadi pastikan Kawan Puan mampir ke sana untuk melihat sejarah bangsa ya.

Wisatawan yang datang juga bisa melihat koleksi arsip yang mengisahkan perjalanan para kepala negara lho.

Tentunya pameran ini juga mempertunjukkan tujuh mobil kepresidenan dari masa ke masa, dari era Presiden Soekarno hingga Jokowi.

Untuk masuk ke pameran bertajuk "Indonesia Menjawab" yang dimulai pukul 08.00-20.00 WIB ini, pengunjung tidak dikenakan biaya sama sekali, alias gratis.

Wah, pameran ini sungguh menarik ya, Kawan Puan.

Kalau kamu tertarik ke Pameran Arsip dan Mobil Kepresidenan, berikut ini empat tips berkunjung yang bisa diikuti, apa saja?

1. Naik Transportasi Umum

Dilansir dari Kompas.com, untuk berkunjung ke pameran yang ada di Gedung Sarinah ini, Kawan Puan bisa naik transportasi umum, seperti KRL dan Transjakarta.

Baca Juga: Namanya Muncul di Film Pendek Mbok dan Bung, Ini Itinerary Liburan Sehari di Sarinah

Sumber: KOMPAS.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

5 Tips Pakai BB Cream Agar Hasilnya Rata dan Tidak Menggumpal