5 Fakta Menarik Film Mencuri Raden Saleh, Habiskan Biaya Lebih dari Rp20 M

Linda Fitria - Diperbaharui Senin, 13 Februari 2023
Daftar pemain Mencuri Raden Saleh
Daftar pemain Mencuri Raden Saleh Dok. Visinema

Parapuan.co - Kawan Puan, film Mencuri Raden Saleh kini sudah bisa ditonton di Netflix..

Bagi yang belum tahu, film Mencuri Raden Saleh sendiri adalah karya garapan sutradara Angga Dwimas Sasongko.

Film Mencuri Raden Saleh ini menjadi tontonan yang banyak diulas para pencinta film Tanah Air nih.

Pasalnya, film ini memiliki alur cerita menarik yang belum ada di film-film Indonesia lain.

Film Mencuri Raden Saleh sendiri bercerita soal sekelompok orang yang berencana mencuri lukisan senilai Rp3 M.

Dalam aksinya tersebut, ada banyak aksi menegangkan yang tentunya bisa membuat penonton penasaran.

Nah bagi yang belum nonton film Mencuri Raden Saleh, yuk simak sederet fakta menarik dari film ini.

1. Biaya Produksi Film

Melansir Tribunnews, sutradara Mencuri Raden Saleh, Angga Dwimas Sasongko menyebut ini adalah karya termahalnya.

Baca Juga: Rachel Amanda Jadi Karakter Perempuan Manipulator di Film Mencuri Raden Saleh

Sumber: tribunnews
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps