4 Konser Kpop di ICE BSD Indonesia Tahun 2022, Salah Satunya NCT 127

Rizka Rachmania - Minggu, 11 September 2022
4 konser Kpop di ICE BSD Indonesia tahun 2022, salah satunya NCT 127.
4 konser Kpop di ICE BSD Indonesia tahun 2022, salah satunya NCT 127. Instagram | @nct127

Parapuan.co - Tahun ini ada sederet konser Kpop di ICE BSD Indonesia, salah satunya adalah NCT 127, Kawan Puan.

Indonesia Convention Exhibition (ICE) yang berlokasi di Bumi Serpong Damai (BSD), Tangerang Selatan, memang jadi salah satu lokasi favorit penyelenggaraan konser.

Tak hanya konser Kpo, ICE BSD adalah venue untuk konser musisi Indonesia dan juga luar negeri lainnya.

Mengingat tahun 2022 konser sudah mulai banyak diselenggarakan secara langsung, maka ICE BSD mulai ramai dipilih sebagai lokasi acara musik.

Tahun 2022 ini saja, tercatat ada 4 konser Kpop di ICE BSD Indonesia yang diselenggarakan secara berdekatan, lho.

Kira-kira konser musisi Korea siapa saja yang dilangsungkan di ICE BSD ya, Kawan Puan?

Mengintip dari website resmi ICE BSD, ini dia 4 konser Kpop yang bakal digelar di sana tahun 2022 ini!

1. Super Junior

Super Junior atau Suju menggelar tur konsernya tahun ini dengan menyambangi Jakarta sebagai salah satu negara tujuan.

Baca Juga: Ada 6 Kategori, Segini Harga Tiket Konser Super Junior di Jakarta

Sumber: Indonesia Convention Exhibition
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?