5 Rekomendasi Baju Olahraga Anak di Bawah Rp100 Ribu, Warnanya Gemas

Arintya - Kamis, 15 September 2022
Rekomendasi baju olahraga anak.
Rekomendasi baju olahraga anak. Shopee

Parapuan.co – Kawan Puan, tak hanya orang dewasa, anak-anak juga perlu aktif bergerak untuk mendukung tumbuh kembangnya.

Oleh karena itu, tidak ada salahnya jika orang tua menemani anak berolahraga, entah di taman atau lapangan dekat rumah.

Nah, agar anak tetap nyaman berolahraga, Kawan Puan juga perlu memilihkan baju olahraga anak dengan bahan yang adem sekaligus menyerap keringat.

Tak perlu bingung kini sudah banyak pilihan baju olahraga anak dengan beragam warna yang gemas, berikut berbagai rekomendasinya di Shopee!

1. Lily Hoodie dari Grosir Anakku

Baju olahraga anak dari Grosir Anakku.
Baju olahraga anak dari Grosir Anakku. Shopee/Grosir Anakku

Rekomendasi outfit olahraga anak yang pertama dari dari Grosir Anakku yaitu setelan Lily Hoodie.

Terbuat dari bahan katun combad 30s, setelan tersebut diklaim adem dan menyerap keringat, sehingga nyaman dikenakan anak-anak.

Setelan yang terdiri dari hoodie dan celana panjang ini memiliki saku dan patch animal yang gemas. Selain itu, bisa digunakan untuk anak usia 1 hingga 5 tahun.

Baca Juga: Elegan dan Gemas, Intip 5 Inspirasi Gaya Modest Anak Artis

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?