Gelar Konser di Seoul, 5 Lagu IU Ini Wajib Ada di Playlist Kamu

Saras Bening Sumunar - Kamis, 15 September 2022
Rekomendasi lagu IU yang wajib ada di playlist.
Rekomendasi lagu IU yang wajib ada di playlist. instagram: @edam.official

Parapuan.co - Penyanyi IU atau Lee Ji Eun yang bertajuk The Golden Hour akan segera hadir.

Konser ini akan diselenggarakan pada 17 dan 18 September 2022 di Olympic Stadium Seoul, Korea Selatan.

Artinya, IU menjadi penyanyi perempuan pertama yang mengadakan konser di Olympic Stadium Seoul.

Konser The Golden Hour ini akan dimulai pada pukul 7 malam waktu Korea Selatan.

Sebagai informasi, IU memulai debutnya sebagai penyanyi pada tahun 2008 sementara pada tahun 2011 IU baru memulai karir aktingnya.

Melansir dari Annyeongoppa, berikut rekomendasi lagu-lagu IU yang perlu masuk playlist musikmu!

1. Eight feat SUGA BTS

Dirilis pada 6 Mei 2020, Eight merupakan lagu kolaborasi antara IU dan SUGA BTS.

Lagu ini menceritakan tentang upaya seseorang dalam melupakan kenangan buruk yang membuatnya bersedih.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Drakor Hotel Del Luna, Dibintangi IU hingga Lee Do Hyun



REKOMENDASI HARI INI

Gaya Para Pesohor Perempuan Dunia di Pelantikan Donald Trump