3 Cara Merawat Aglonema agar Tumbuh Subur, Pemula Wajib Tahu!

Ericha Fernanda - Selasa, 4 Oktober 2022
Merawat aglonema agar tumbuh subur.
Merawat aglonema agar tumbuh subur. naramit

Parapuan.co - Tanaman hias aglonema yang tumbuh subur dengan daun berkilau tentu menjadi kebanggan tersendiri.

Jika kamu masih pemula, penting untuk mengetahui bagaimana cara merawat aglonema mulai dari media tanam hingga vitaminnya.

Dengan begitu, masalah yang sering terjadi pada aglonema seperti busuk akar dan daun menguning bisa dihindari. 

Melansir Kompas.com, berikut cara merawat aglonema agar tumbuh subur yang perlu diketahui pemula. Yuk, simak!

1. Pastikan Media Tanamnya Subur

Media tanam subur harus mengandung banyak unsur hara yang merupakan makanan pokok bagi tanaman.

Agar unsur hara media tanam semakin baik, campurkan dengan pupuk kandang atau pupuk kompos dari daun kering.

Daun kering di atas media tanam bertujuan untuk menjadikannya humus daun, yang lama-kelamaan menjadi pupuk secara alami.

2. Kurangi Penggunaan Pupuk Daun

Baca Juga: 5 Cara Mengatasi Daun Aglonema yang Membusuk, Oleskan Fungsida



REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Bank BCA Buka Pinjol Tanpa Agunan, Begini Faktanya