Sinopsis Series Heartbreak High, Kisah Cinta SMA yang Kini Tayang di Netflix

Alessandra Langit - Selasa, 4 Oktober 2022
Sinopsis series Heartbreak High yang kini tayang di Netflix.
Sinopsis series Heartbreak High yang kini tayang di Netflix. Netflix

Parapuan.co - Ini dia sinopsis series Heartbreak High yang tayang di Netflix.

Semenjak tayang, series Heartbreak High mendapatkan respons positif dari netizen global yang menikmati karyanya.

Sinopsis series Heartbreak High mengikuti kisah cinta di masa sekolah yang rumit dan penuh tantangan.

Heartbreak High sendiri adalah serial televisi drama komedi Australia yang dibuat untuk Netflix oleh Hannah Carroll Chapman. 

Serial ini adalah reboot dari versi aslinya yang tayang pada tahun 1994 dan pertama kali diputar di Network Ten.

Heartbreak High mengikuti kisah siswa dan guru SMA Hartley saat mereka menghadapi ketegangan rasial di Australia.

Selain itu, series ini menyoroti romansa masa sekolah menengah dan segala macam kecemasan remaja.

Heartbreak High tayang perdana pada 14 September 2022 di Netflix dan baru saja diumumkan musim keduanya.

Buat Kawan Puan yang penasaran, ini alur cerita series Heartbreak High.

Baca Juga: Sinopsis Series My Ice Girl yang Mengungkap Misteri Pembunuhan

Sumber: IMDb
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Sinopsis Series Heartbreak High, Kisah Cinta SMA yang Kini Tayang di Netflix