Sinopsis Film The Woman King, Kisah Nyata Prajurit Perempuan di Afrika Barat

Alessandra Langit - Kamis, 6 Oktober 2022
Sinopsis film The Woman King, tayang di bioskop Indonesia.
Sinopsis film The Woman King, tayang di bioskop Indonesia. NPR

Parapuan.co - Ini dia sinopsis film The Woman King yang tayang di bioskop mulai hari ini, Rabu (5/10/2022).

The Woman King adalah film sejarah tentang Agojie, unit prajurit perempuan yang melindungi kerajaan Dahomey di Afrika Barat.

Agojie bekerja selama abad ke-17 hingga ke-19 demi melindungi keutuhan kerajaan tersebut.

Film The Woman King ini dibintangi Viola Davis sebagai seorang jenderal yang melatih generasi pejuang berikutnya untuk melawan musuh-musuh mereka.

Film ini disutradarai oleh Gina Prince-Bythewood dan ditulis oleh Dana Stevens, berdasarkan cerita yang ditulisnya bersama Maria Bello.

Film ini juga dibintangi oleh Sucho Mbedu, Lashana Lynch, Sheila Atim, dan John Boyega.

Sebelum Kawan Puan membeli tiketnya di bioskop, yuk simak terlebih dahulu sinopsis film The Woman King.

Sinopsis Film The Woman King

Cerita film ini terinspirasi dari peristiwa nyata yang terjadi di Kerajaan Dahomey, salah satu negara bagian paling kuat di Afrika pada abad ke-18 dan ke-19.

Baca Juga: Sinopsis Film Blonde, Kisah Hidup Marilyn Monroe yang Tuai Kontroversi

Sumber: IMDb
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Gaya Para Pesohor Perempuan Dunia di Pelantikan Donald Trump