Cocok untuk Outfit ke Kantor, Ini 5 Rekomendasi Ankle Pants Rp100 Ribuan di Shopee

Arintya - Senin, 5 Desember 2022
Ankle pants yang cocok untuk outfit ke kantor.
Ankle pants yang cocok untuk outfit ke kantor. Shopee/Then Blank - E.DEMODE

Parapuan.co – Kawan Puan memakai outfit ke kantor yang nyaman akan membuat diri kita lebih produktif saat bekerja.

Salah satu pilihan outfit ke kantor yang nyaman adalah ankle pants atau celana 7/8 yang panjangnya pas di mata kaki.

Ankle pants menjadi pilihan yang tepat sebab selain stylish juga mudah dipadukan dengan berbagai atasan, misalnya blouse atau blazer.

Bagi Kawan Puan yang tengah mencari ankle pants, berikut berbagai rekomendasinya dan bisa kamu dapatkan di Shopee!

1. HAICLO Berlin Ankle Pants

HAICLO Berlin Ankle Pants
HAICLO Berlin Ankle Pants Shopee/HAICLO

Rekomendasi ankle pants yang pertama ada hadi HAICLO yaitu seri Berlin. Berlin Ankle Pants
Cocok dipadukan dengan berbagai baju kerja karena memiliki banyak varian warna.

Berlin Ankle Pants ini terbuat dari bahan drill premium serta tersedia dalam 3 pilihan ukuran, yaitu A (S-M), B (M-L) dan C (L-XL).

Dengan model highwaist dan pensil, Berlin Ankle Pants dari HAICLO ini bisa Kawan Puan dapatkan dengan harga mulai Rp88.000 di Shopee.

Baca Juga: Inspirasi Outfit ke Kantor Pakai Blazer, dari Casual hingga Formal

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

149.703 Anak Terima Imunisasi Lengkap Melalui Program BIAS 2024