Parapuan.co - Kawan Puan, 'keramas' jadi kata yang tengah viral di Twitter karena kerap kali dicuitkan oleh Kaesang Pengarep setelah menikah dengan Erina Gudono.
Sehubungan dengan seringnya Kaesang mencuci rambut, Kawan Puan harus tahu kalau keramas itu tidak boleh sembarangan.
Semua orang termasuk Kawan Puan wajib tahu cara yang tepat untuk keramas agar rambut tetap sehat.
Dilansir dari Healthline, berikut ini tips keramas yang tepat, simak ya!
1. Basahi Rambut Secara Menyeluruh
Saat akan keramas, jangan langsung mengoleskan sampo ke rambut ya Kawan Puan.
Rambut harus diberi air mengalir agar benar-benar basah secara menyeluruh.
Disarankan pula untuk menggerakkan jari-jari di rambut untuk memastikan semua bagian basah.
2. Tuangkan Sampo
Baca Juga: Rambut Rontok Bikin Tipis? Ini 5 Bahan Alami untuk Rangsang Pertumbuhan Rambut Baru