BERITA TERPOPULER LADY BOSS: Formasi Prioritas di Loker CPNS hingga Skema Baru Program Kartu Prakerja 2023

Rizka Rachmania - Kamis, 12 Januari 2023
Formasi prioritas di lowongan kerja CPNS 2023 hingga skema baru Program Kartu Prakerja 2023.
Formasi prioritas di lowongan kerja CPNS 2023 hingga skema baru Program Kartu Prakerja 2023. AFP/JUNI KRISWANTO

Parapuan.co - Berita terpopuler Lady Boss kali ini ada tentang formasi prioritas lowongan kerja CPNS 2023 hingga skema Program Kartu Prakerja 2023.

Di antara dua berita itu ada tentang tanda diterima kerja usai melakukan wawancara.

1. Formasi Prioritas di Lowongan Kerja CPNS 2023, Begini Cara Daftarnya

Pemerintah beberapa waktu lalu sempat membocorkan mengenai lowongan kerja CPNS yang akan dibuka pada 2023 ini. Informasi pembukaan CPNS 2023 tersebut disampaikan langsung oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas.

Selain CPNS 2023, tahun ini pemerintah melalui Menpan RB Azwar Anas juga menjelaskan pihaknya bakal membuka lowongan PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja).

Meski begitu, tidak semua formasi dibuka dalam pelaksanaan rekrutmen lowongan kerja CPNS 2023 ini.

Hanya ada beberapa formasi yang diprioritaskan sesuai dengan Peraturan Menpan RB Nomor 45 Tahun 2022 Tentang Jabatan Pelaksana Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Instansi Pemerintah.

Prioritas pada jabatan pelaksana tersebut meliputi formasi hakim, jaksa, dosen, dan tenaga teknis tertentu seperti talenta digital.

Baca selengkapnya.

Baca Juga: Lowongan Kerja CPNS dan PPPK Dibuka Tahun 2023, Simak Syaratnya!

Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ingat Shaheer Sheikh? Ini Sinopsis Film Do Patti yang Dibintanginya Bareng Kajol