4 Tren Skincare 2023, Diprediksi Sustainable Beauty Kian Digandrungi

Anna Maria Anggita - Sabtu, 21 Januari 2023
Rangkaian Produk Perawatan Kulit dari Botanical Essentials
Rangkaian Produk Perawatan Kulit dari Botanical Essentials Dok. Botanical Essentials

Parapuan.co - Memiliki kulit yang sehat dan terawat tentu menjadi impian semua orang, tentunya termasuk Kawan Puan.

Untungnya, kini masyarakat itu semakin paham dengan skincare yang harus digunakan sesuai dengan kebutuhan kulitnya.

Di sisi lain, perlu diketahui kalau ada tren skincare 2023 yang bisa kamu coba untuk mendapatkan kulit impianmu.

Berdasarkan siaran pers dari Botanical Essentialssustainable-beauty akan menjadi tren yang menarik.

Lydia Wiranata selaku Product Development Botanical Essentials mengatakan sustainable beauty diprediksi kian digandungri karena manfaatnya bukan hanya untuk diri sendiri, tapi juga demi lingkungan sekitar.

Lebih lanjut lagi, ada empat tren skincare 2023 yang akan happening, apa saja?

1. Less but Better

Akses informasi yang mudah diakses itu membuat konsumen semakin aktif dalam mengeksplorasi metode skincare yang tepat, salah satunya skin-minimalism atau biasa disebut
skinimalism.

Skin-minimalism maksudnya yakni menyederhanakan rejimen perawatan kulit ke dalam tahapan yang lebih esensial.

Baca Juga: Apa Itu Hybrid Cosmetic yang Diprediksi Akan Jadi Tren Makeup 2023?



REKOMENDASI HARI INI

Ingat Shaheer Sheikh? Ini Sinopsis Film Do Patti yang Dibintanginya Bareng Kajol