Imlek 2023, Ini Tips Chatting WA dengan Si Doi Berdasarkan Shio

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 21 Januari 2023
Tips and trick chatting bareng doi berdasarkan shio.
Tips and trick chatting bareng doi berdasarkan shio. chanakon laorob

Parapuan.co - Besok bertepatan dengan perayanan Tahun Baru Imlek 2023 yang jatuh pada 22 Januari 2023.

Dalam perhitungan kalender China, Imlek 2023 tahun ini adalah tahunnya shio kelinci.

Sebagai informasi, shio adalah 12 hewan yang mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu dalam astrologi Tionghoa.

Shio juga kerap dikaitkan dengan karier, keuangan, karakter seseorang, keberuntungan, hingga pasangan.

Menyambut Imlek 2023, ada tips and trick chatting bareng pasangan berdasarkan shio lewat aplikasi WhatsApp.

Tentunya, tips ini bisa bikin chat makin asyik dan enggak boring ya Kawan Puan.

Sebagaimana rilis yang diterima PARAPUAN, berikut tips chatting berdasarkan shio.

1. Tikus

Shio tikus mungkin menemukan diri mereka dalam perselisihan dan konflik tahun ini, jadi kamu harus tetap tenang dan berhati-hati sebelum membalas pesan.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Red Envelope atau Amplop Merah Tahun Baru Imlek 2023



REKOMENDASI HARI INI

Imlek 2023, Ini Tips Chatting WA dengan Si Doi Berdasarkan Shio