Benarkah Sisa Air Rebusan Sayur Bisa Menyuburkan Tanaman Hias? Begini Caranya

Saras Bening Sumunar - Rabu, 15 Februari 2023
Manfaat air rebusan sayur untuk tanaman hias.
Manfaat air rebusan sayur untuk tanaman hias. Freepik

Parapuan.co - Ada berbagai macam hal yang perlu diperhatikan dalam merawat tanaman hias.

Termasuk pencahayaan, pemupukan, repotting, dan penyiraman.

Bicara tentang penyiraman, ternyata sisa air rebusan sayuran juga bisa membantu menyuburkan tanaman hias lho.

Tak hanya itu, memberikan air rebusan sayuran ke tanaman hias juga dapat membantu meningkatkan kilau daun terutama jika daun tanaman layu.

Air rebusan sayur bahkan membuat pertumbuhan tanaman hias lebih stabil.

Menurut Hayley Baddiley, direktur pemasaran global Denby vitamin dalam air rebusan sayuran membuat tanaman bergizi dan dapat memenuhi nutrisi yang dibutuhkan tanaman.

Setelah mengetahui ragam manfaatnya, bagaimana cara menggunakan air rebusan sayuran untuk tanaman?

Mengutip dari laman House Beautifulberikut penjelasan lengkapnya!

Cara Menggunakan Air Rebusan Sayuran untuk Tanaman

Baca Juga: Bisa Bawa Keberuntungan, Ini Tips Merawat Tanaman Hias Jade Plant

Sumber: House Beautiful
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Benarkah Sisa Air Rebusan Sayur Bisa Menyuburkan Tanaman Hias? Begini Caranya