7 Hal yang Perlu Kamu Perhatikan saat Memilih Kampus, Apa Saja?

Arintha Widya - Senin, 27 Maret 2023
Hal-hal yang perlu diperhatikan saat memilih kampus
Hal-hal yang perlu diperhatikan saat memilih kampus School photo created by freepik

Parapuan.co - Kawan Puan ada yang sedang bingung memilih kampus untuk melanjutkan pendidikan tinggi?

Di masa-masa pendaftaran SNBT (Seleksi Nasional Berdasarkan Tes) 2023 ini, wajar jika kamu bingung memilih kampus.

Namun, tak perlu terlalu lama galau karena periode pendaftaran SNBT 2023 terbatas dan akan ditutup pada 14 April mendatang.

Untuk itu, seperti mengutip laman Universitas Multimedia Nusantara (UMN) via Kompas.com, berikut hal-hal yang perlu kamu perhatikan saat memilih kampus!

1. Minat dan Bakat

Kenali minat dan bakatmu untuk jadi pedoman memilih jurusan kuliah atau program studi di universitas.

Mengenali minat dan bakat ini penting sebagai langkah awal menentukan masa depanmu.

2. Jurusan Kuliah

Setelah paham minat dan bakatmu, tentukan jurusan kuliah yang kamu inginkan, baik di perguruan tinggi negeri maupun swasta.

Baca Juga: 10 Jurusan Kuliah Ini Punya Peluang Besar untuk Jadi PNS, Ada Kesehatan hingga Teknik

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

7 Hal yang Perlu Kamu Perhatikan saat Memilih Kampus, Apa Saja?