Tampil Cantik saat Lebaran 2023, Ini Rekomendasi Nail Polish Halal

Anna Maria Anggita - Jumat, 7 April 2023
Rekomendasi nail polish Medina Collection untuk Lebaran 2023
Rekomendasi nail polish Medina Collection untuk Lebaran 2023 Parapuan.co/ Anna Maria Anggita

Parapuan.co - Menjelang Lebaran 2023 tentu Kawan Puan sudah mulai memikirkan penampilanmu saat bertemu bersama sanak saudara nanti.

Saat Lebaran 2023, jangan hanya outfit saja yang dipikirkan tapi penampilan kukumu juga harus dapat perhatian, misalnya memakai nail polish.

Akan tetapi, sebagai perempuan Muslim usahakan saat Lebaran 2023 nanti Kawan Puan mengenakan nail polish yang halal dan juga breathable.

Tak perlu bingung, PARAPUAN punya rekomendasi nail polish halal yakni dari Inglot yang sejak 25 Maret 2023 telah meluncurkan Medina Collection dari series Natural Origin.

Rekomendasi nail polish Medina Collection ini terinspirasi dari keindahan kota-kota di Arab Saudi dengan panorama padang pasir yang indah.

Medina Colletion
Medina Colletion Inglot

Medina Collection ini terdiri dari dua warna kutek dan  satu produk perawatan kuku yakni:

- Spicy Pepper dengan warna muted terracotta

Powder Tutu berwarrna muted peach 

Baca Juga: Salah Satunya Breathable, Ini Ciri Kutek Halal Menurut Nail Artist



REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?