Peringati Hari Kartini, Ini Rekomendasi Kebaya Premium yang Mewah

Citra Narada Putri - Jumat, 21 April 2023
Rekomendasi kebaya premium.
Rekomendasi kebaya premium. (Dok. Sejauh Mata Memandang & Happa)

Parapuan.co - Hari Kartini yang dirayakan tiap tanggal 21 April selalu diidentikan dengan busana kebaya

Hal ini dikarenakan sosok pahlawan R.A Kartini yang kerap mengenakan kebaya dalam kesehariannya. 

Sehingga, salah satu cara untuk turut mengenang jasa dan kontribusinya dalam emansipasi perempuan di Indonesia adalah dengan mengenakan kebaya, seperti yang pernah dipakainya dulu.

Bagi Kawan Puan yang ingin mengenakan kebaya, berikut rekomendasi kebaya premium yang bisa dicoba. 

Soraya Kebaya All White Classic Kebaya

Soraya Kebaya All White Classic Kebaya.
Soraya Kebaya All White Classic Kebaya. (Dok. Soraya Kebaya)

Kawan Puan yang ingin tampil klasik mengenakan kebaya, maka akan menyukai rekomendasi dari jenama Soraya Kebaya yang satu ini. 

Kebaya yang satu ini memiliki desain klasik yang konvensional dengan dominasi warna putih polos.

Kendati terlihat sederhana, kebaya ini memiliki bordir bunga yang cantik pada bagian kerah, ujung lengan hingga area bawah.

Baca Juga: Sukkhacitta Rilis Koleksi yang Padukan Kapas dengan Bordiran Tangan



REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?