Parapuan.co - Salah satu momen yang cukup dinantikan saat Lebaran adalah mudik atau pulang kampung.
Terlebih dua tahun sebelumnya, masyarakat tidak bisa melakukan mudik Lebaran lantaran pandemi Covid-19.
Mudik Lebaran bisa menjadi hal yang menyenangkan sekaligus melelahkan. Terutama jika kamu terjebak dalam kemacetan.
Tak jarang, kondisi ini membuat kamu kelaparan di tengah perjalanan mudik Lebaran.
Oleh karena itu, penting bagi kamu dan keluarga untuk membawa bekal saat perjalanan mudik Lebaran 2023.
Yuk ketahui apa saja makanan yang bisa dijadikan bekal perjalanan mudik Lebaran.
Dikutip dari Travel with Plan via Kompas.com, simak lengkapnya!
1. Roti
Kawan Puan, aneka macam roti cocok untuk dijadikan sebagai bekal saat mudik Lebaran 2023.
Baca Juga: Tips Memasak Cepat Kue Semprit Keju ala Chef Devina Hermawan untuk Sajian Lebaran 2023