MAGENTA BUMN Buka Lowongan Kerja Magang Waskita Karya Persero

Arintha Widya - Minggu, 23 April 2023
Lowongan kerja BUMN Telkom Indonesia buka lowongan kerja. Ada banyak posisi untuk lulusan S1 dan S2.
Lowongan kerja BUMN Telkom Indonesia buka lowongan kerja. Ada banyak posisi untuk lulusan S1 dan S2. JGalione

Parapuan.co - Kawan Puan mencari lowongan kerja magang di BUMN yang dibuka setelah Lebaran?

Ada kesempatan bekerja magang yang terbuka bagimu dari PT Waskita Karya (Persero) Tbk.

Kesempatan magang tersebut berasal dari Magang Generasi Bertalenta atau MAGENTA BUMN.

Lowongan kerja magang di MAGENTA BUMN PT Waskita Karya apa yang tersedia?

Yuk, simak informasinya di bawah ini sebagaimana dikutip dari laman MAGENTA BUMN!

Lowongan Posisi Engineer di PT Waskita Karya

Lowongan magang PT Waskita Karya tersedia di posisi Engineer dengan syarat bekerja sebagai berikut:

1. Berasal dari jurusan S1 Teknik Sipil.

2. IPK minimal 3,0.

Baca Juga: Ada dari Korea, Ini 4 Beasiswa Luar Negeri Tanpa Syarat Minimal IPK



REKOMENDASI HARI INI

Cara Perempuan Menghadapi Kebutuhan Mendesak Tanpa Ada Dana Darurat