Viral di TikTok, Simak 4 Tips Membuat Candy Roll Ups di Rumah

Anna Maria Anggita - Minggu, 14 Mei 2023
Tips membuat candy roll ups viral di TikTok
Tips membuat candy roll ups viral di TikTok TikTok/ @bhanuspace

Parapuan.co - Candy roll ups jadi camilan yang sempat viral di TikTok karena cara memakannya unik.

Makanan viral di TikTok ini disantap dengan cara melebarkan candy roll ups lalu diisi dengan es krim.

Sayangnya membeli candy roll ups yang viral di TikTok itu bisa dibilang tidak murah, selain itu bahannya tak mudah didapatkan.

Tapi sekarang ini ada inovasi baru makan candy roll ups tanpa harus membeli mahal-mahal.

Bahkan Kawan Puan bisa membuat candy roll ups menggunakan alat yang pasti sudah ada di rumah.

Cara membuat candy roll ups yang mudah dan murah dibagikan oleh akun TikTok @bhanuspace.

Salah satu tipsnya ternyata adalah dengan menggunakan setrika yang sudah pasti Kawan Puan miliki di rumah.

@bhanuspace Membalas @heksyot Makasih kak sarannya. Candy roll up ice creamnya aku coba setrika ternyata bisa dan lebih simple juga ga nyampe 5 menit dah jadi aja ???? . #candyrollchallenge #candyrollups #fruitrollup #fruitrollupchallenge #fruitrollupandicecream #rollup #rollups #rollupicecream #simplehacks ♬ Blue Moon - Muspace

Menurut penjelasan @bhanuspace, berikut ini tips membuat candy roll ups yang simpel.

1. Siapkan Permen

Baca Juga: 4 Tips Mengolah Singkong, Rendam dalam Air Es agar Hasilnya Merekah



REKOMENDASI HARI INI

Bocah 7 Tahun di Banyuwangi Diperkosa, Kenapa Anak Masih Rentan Jadi Korban Kekerasan?