Sudah Tayang di Bioskop, Intip Sinopsis Film Spirit Doll Horor Terbaru

Saras Bening Sumunar - Kamis, 1 Juni 2023
Sinopsis film Spirit Doll yang tayang hari ini, Kamis (1/6/2023) di bioskop.
Sinopsis film Spirit Doll yang tayang hari ini, Kamis (1/6/2023) di bioskop. Instagram/spiritdollfilm

Parapuan.co - Kawan Puan pencinta horor mungkin sudah penasaran dengan sinopsis film Spirit Doll.

Sinopsis film Spirit Doll mengikuti kisah mistis seorang perempuan yang berprofesi sebagai aktris, bernama Dara Lazuardi.

Dalam sinopsis film Spirit Doll, Dara diceritakan sebagai seorang aktris horor ternama.

Film Spirit Doll dijawalkan tayang mulai hari ini, Kamis, (1/6/2023) di bioskop-bioskop Indonesia.

Film horor Indonesia satu ini digarap oleh sutradara Azhar Kinoi Lubis.

Bukan hanya itu, film Spirit Doll juga diproduksi oleh Blue Water Film yang berkolaborasi dengan Goldenscene Pictures.

Tak perlu berlama-lama, yuk, langsung saja kita bahas alur cerita film Spirit Doll yang baru tayang di bioskop.

Sinopsis Film Spirit Doll

Melansir dari laman Tribunnews Wikifilm horor Spirit Doll dimulai dari kisah perempuan bernama Dara Lazuardi (Anya Geraldine).

Baca Juga: Selain Dibintangi Anya Geraldine, Ini Daftar Pemain Film Spirit Doll

Sumber: Tribunnews Wiki
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

7 Tren Fotografi yang Populer di 2025, Ada Apa Saja?