5 Media Sosial Penghasil Cuan Selain TikTok dan Instagram, Apa Saja?

Arintha Widya - Minggu, 11 Juni 2023
ilustrasi media sosial penghasil cuan
ilustrasi media sosial penghasil cuan P. Kijsanayothin

Parapuan.co - Tak dapat dimungkiri bahwa internet bisa menjadi lahan mencari cuan melalui media sosialnya. 

Kawan Puan bisa memanfaatkan satu atau lebih media sosial yang kamu punya untuk menghasilkan uang.

Caranya bisa dengan menjual produk, menjadi reseller, mempromosikan produk lewat afiliasi, dan masih banyak lagi.

Apabila kamu tidak tahu harus menggunakan media sosial mana untuk menghasilkan uang, jangan khawatir.

Berikut rekomendasi media sosial penghasil cuan, baik untuk sampingan maupun bisnis utamamu seperti dikutip dari Kompas.com!

1. Facebook

Media sosial pertama yang bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan cuan adalah Facebook.

Kamu bisa menggunakan Facebook Marketing Page atau halaman pemasaran khusus di Facebook.

Caranya dengan membuat halaman profil bisnis untuk memasarkan, menjangkau pelanggan, dan melakukan kampanye pencitraan produk.

Baca Juga: 6 Perempuan Paling Berpengaruh di Bidang Teknologi, Ada CEO Youtube hingga Facebook



REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja