BERITA TERPOPULER WELLNESS: Manfaat Makan Cokelat bagi Kesehatan Mental hingga Cara Pilih Pembalut yang Benar

Maharani Kusuma Daruwati - Jumat, 7 Juli 2023
Manfaat konsumsi dark chocolate
Manfaat konsumsi dark chocolate iStockphotos

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Jumat (7/7/2023).

Mulai dari manfaat makan dark chocolate untuk kesehatan mental.

Hingga cara memilih pembalut yang benar menurut ahli.

1. Manfaat Makan Dark Chocolate bagi Kesehatan Mental, Bikin Mood Baik

Dark chocolate atau cokelat hitam jadi camilan favorit bagi banyak orang.

Tak hanya enak dimakan, ternyata dark chocolate juga bermanfaat menjaga kesehatan mental loh, Kawan Puan.

Menjelang Hari Cokelat Sedunia yang diperingati setiap 7 Juli, yuk cari tahu manfaat makan dark chocolate bagi kesehatan mental.

Berikut ini manfaat cokelat hitam bagi kesehatan mental:

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: 5 Cara Menjaga Kesehatan Mental Selama Masa Kehamilan, Perhatikan!



REKOMENDASI HARI INI

Tips Tetap Aktif Berolahraga Saat Momen Liburan Akhir Tahun, Apa Saja?