Kulit Bersih Maksimal, Begini Rekomendasi Pemakaian Scrub yang Tepat dari Ahli

Anna Maria Anggita - Rabu, 2 Agustus 2023
Rekomendasi pemakaian scrub agar kulit bersih maksimal.
Rekomendasi pemakaian scrub agar kulit bersih maksimal. DragonImages

Parapuan.co - Kawan Puan, kamu sudah tahu kan, kalau menggunakan body scrub atau scrub itu manfaatnya adalah untuk mengangkat sel kulit mati di kulit?

Akan tetapi, kamu juga harus tahu dan paham nih, cara pemakaian scrub yang tepat agar kulit tubuh kamu bersih maksimal.

Ternyata, cara memakai scrub yang tepat itu tidak sekadar asal gosok di kulit untuk mengangkat sel kulit mati, lho.

Dilansir dari Healthlinebody scrub merupakan mechanical exfoliant yang mengangkat sel kulit mati dari lapisan luar kulit dengan bahan abrasi seperti gula atau garam.

Oleh karena itu, mengggunakan body scrub mampu merangsang pergantian sel kulit, menghasilkan kulit yang lebih halus, lebih cerah, dan mungkin mencegah munculnya jerawat.

"Jika kulitmu terlihat kering dan kusam, eksfoliasi ringan dapat membantu," kata Suzanne Friedler, dokter kulit bersertifikat dari Advanced Dermatology PC.

Deanne Mraz Robinson, MD, FAAD, presiden dan salah satu pendiri Modern Dermatology di Connecticut, Amerika Serikat dan asisten profesor klinis dermatologi di Rumah Sakit Yale New Haven pun membagikan tips menggunakan body scrub dengan tepat yakni:

- Bilas kulit dengan air hangat

- Taruh sedikit lulur di tangan.

Baca Juga: 3 Tips Memakai Body Scrub untuk Mencerahkan Selangkangan Hitam

Sumber: Healthline
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Harus Berbagi Suami, Poligami Membuat Istri Mengalami Gangguan Mental Kronis