Orang Tua Mengedepankan Ekspektasi, Yuk Kenali Apa Itu Tiger Parenting

Arintha Widya - Jumat, 11 Agustus 2023
ilustrasi apa itu tiger parenting dan contohnya
ilustrasi apa itu tiger parenting dan contohnya freepik

Parapuan.co - Kawan Puan, ada berbagai tipe pengasuhan yang mungkin sudah kamu tahu, semisal otoritatif, permisif, gentle parenting, wise, dan sebagainya.

Namun, sudah tahukah kamu tentang tiger parenting? Apa itu tiger parenting?

Apakah sesuai dengan namanya, pengasuhan dilakukan layaknya harimau kepada anak mereka?

Untuk lebih jelasnya, simak pengertian tiger parenting dan beberapa contoh pengasuhan yang biasa dilakukan seperti dikutip dari Marriage di bawah ini!

Apa Itu Tiger Parenting?

Tiger parenting adalah gaya pengasuhan yang dikenal dengan aturan ketat dan harapan yang tinggi.

Pengasuhan jenis ini menggunakan hukuman sebagai pendorong, baik secara fisik maupun verbal.

Tujuannya adalah memaksa anak-anak untuk mematuhi harapan orang tua.

Tak jarang, tiger parenting merugikan anak-anak karena merusak harga diri dan nilai dalam diri mereka.

Baca Juga: Zayn Malik dan Gigi Hadid Putus karena Konflik Mertua, Ini Dampak Buruk Helicopter Parenting

Sumber: Marriage
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

3 Alasan Kamu Perlu Jadikan Bersepeda sebagai Gaya Hidup Ramah Lingkungan