BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Salah Pakai Baju Putih hingga Tips Fashion di Cuaca Panas

Citra Narada Putri - Kamis, 24 Agustus 2023
Kemeja putih.
Kemeja putih. Dok. MASSHIRO&Co

Parapuan.co - Ada tiga topik menarik yang masuk dalam daftar Berita Terpopuler Fashion dan Beauty hari ini.

Mulai dari kesalahan pakai baju warna putih hingga tips fashion untuk hijaber di cuaca panas.

Ada pula tentang rekomendasi skincare antioksidan yang bagus untuk menangkal polusi udara, yang masih ramai diperbincangkan.

Ini dia tiga berita terpopuler fashion dan beauty yang menarik untuk diketahui.

1. 5 Kesalahan Memakai Baju Warna Putih, Hati-Hati Pilih Aksesori

Baju warna putih, jadi pakaian berwarna netral yang pasti ada di lemarimu ya, Kawan Puan.

Sebab, baju putih itu mudah kamu padu padankan dengan pakaian apapun untuk beragam acara.

Meski begitu, Kawan Puan harus tahu bahwa memilih baju putih itu tidak boleh sembarangan agar penampilan kita tetap menarik.

Klik tautan berikut ini untuk lima kesalahan memakai baju putih yang ternyata bikin penampilan tidak menarik.

Baca Juga: Dokter Viral di TikTok Imbau Jangan Biarkan Rambut Kering Sendiri, Ini Alasannya



REKOMENDASI HARI INI

Film Sebelum Tujuh Hari: Fanny Ghassani Buat Perjanjian Mengerikan