Berikut Ini 4 Rekomendasi Korset seperti yang Viral di TikTok

Anna Maria Anggita - Minggu, 3 September 2023
Rekomendasi korset  viral di TikTok
Rekomendasi korset viral di TikTok Zalora

Parapuan.co - Korset jadi salah satu pakaian dalam yang viral di TikTok dan banyak perempuan yang menginginkannya pula.

Pasalnya, korset yang viral di TikTok ini punya berbagai manfaat mulai dari mengecilkan pinggang, mencegah cedera, bahkan ada yang bilang bisa mengontrol nafsu makan.

Mengetahui berbagai manfaat tersebut, maka tak salah bila korset ini viral di TikTok.

Berikut ini empat rekomendasi korset yang bisa Kawan Puan beli di Zalora:

1. Venicy Celana Korset 18052 

Venicy Celana Korset 18052
Venicy Celana Korset 18052 Zalora

Venicy Celana Korset 18052  ini dilengkapi dengan fitur kawat kait atau hook yang sangat ketat.

Bahkan korset ini cocok untuk orang berbadan gemuk, karena bahannya tetap ketat meski dicuci berkali-kali.

Kawan Puan bisa membeli Venicy Celana Korset 18052 seharga Rp315.000.

Baca Juga: Viral di TikTok, Ini 4 Tips Membeli Perhiasan Emas secara Online



REKOMENDASI HARI INI

Tampil Modis saat Perayaan Tahun Baru Imlek dengan Brand Mewah Ini