Sinopsis Film Tu Jhoothi Main Makkar, Film Bollywood Populer Tayang di Netflix

Saras Bening Sumunar - Selasa, 5 September 2023
Sinopsis film Tu Jhootin Main Makkar.
Sinopsis film Tu Jhootin Main Makkar. IMDb/Tu Jhootin Main Makkar

Parapuan.co Tu Jhoothi Main Makkar menjadi salah satu film Bollywood yang cukup populer.

Hadir dengan sinopsis film yang menarik, Tu Jhoothi Main Makkar juga dibintangi aktor dan aktris ternama India.

Ranbir Kapoor dan Shraddha Kapoor didapuk menjadi pemeran utama film ini.

Sebelumnya, Tu Jhoothi Main Makkar merupakan film yang dirils pada Mei 2023 lalu dan masih bisa ditonton di Netflix.

Mengusung genre komedi romantis, film Tu Jhoothi Main Makkar merupakan garapan sutradara Luv Ranjan.

Penasaran bagaimana sinopsis film Tu Jhoothi Main Makkar?

Secara garis besar, Tu Jhoothi Main Makkar menceritakan tentang perjalanan cinta seorang laki-laki bernama Mickey.

Ia dikenal playboy dan sering gonta-ganti pacar. Suatu ketika, Mickey bertemu dengan seorang gadis.

Mickey memiliki keyakinan bisa mendapatkan gadis tersebut, namun kenyataan dalam alur cerita tidak semudah yang ia bayangkan.

Baca Juga: Sinopsis Film Ae Dil Hai Mushkil, Kisah Cinta Perempuan Pengidap Kanker



REKOMENDASI HARI INI

Disinggung IDAI, Mengapa Feeding Rules Penting untuk Tumbuh Kembang Anak?