Viral di TikTok, Ini 4 Tips Bersihkan Karpet Tanpa Perlu Pakai Banyak Air

Anna Maria Anggita - Minggu, 1 Oktober 2023
Viral di TikTok, ini cara membersihkan karpet
Viral di TikTok, ini cara membersihkan karpet LumiNola

Parapuan.co - Video membersihkan karpet yang sangat kotor jadi salah satu tontonan yang viral di TikTok.

Misalnya saja berdasarkan video viral di TikTok dari akun @4u.carpet.

Berdasarkan video viral di TikTok tersebut, terlihat karpet yang sangat kotor hingga menghitam dan saat dicuci menghabiskan banyak air.

@4u.carpet #relaxing #dirty #carpetwashing #asmr #fypageシ ♬ Originalton - 4u.carpet

Sebenarnya Kawan Puan bisa membersihkan karpet sendiri di rumah tanpa harus menghabiskan banyak air.

Dilansir dari Kompas.com, Kawan Puan harus tahu bahwa membersihkan karpet itu butuh waktu yang lama.

Maka dari itu, pastikan luangkan waktu setidaknya beberapa jam untuk membersihkan karpet ya.

Sebab, untuk membersihkan karpet, kamu membutuhkan vacuum cleaner, sabun atau sampo, bubuk permbersih dan soda kue. Berikut ini tips membersihkan karpet di rumah tanpa memakai terlalu banyak air:

1. Pakai Vacuum Cleaner

Pertama-tama, siapkan vacuum cleaner terlebih dahulu untuk membersihkan karpet.

Baca Juga: Ini 3 Warna Karpet yang Bisa Mempercantik Tampilan Ruang Tamu



REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!